
3. Menyembunyikan kanker
Sebuah laporan pada 2013 menjelaskan, ada seorang pria yang baru mengetahui bahwa ia memiliki melanoma (kanker kulit), setelah tatonya dihapus dengan laser. Pertumbuhan kankernya telah ditutupi oleh tinta hitam dari tatonya.
"Tato dapat mempersulit dokter kulit untuk melakukan 'cek kulit' dan mencari tahi lalat yang mungkin mengandung sel kanker," kata Leger.
4. Paparan sinar matahari
Dalam sebuah studi Denmark 2014, para peneliti mewawancarai orang-orang bertato yang berjemur di bawah sinar matahari. Mereka menemukan, 42 persen mengalami pembengkakan, gatal, dan kemerahan.
5. Sulit melakukan tes MRI
Studi kasus 2011 melaporkan seorang pemain sepak bola profesional yang memiliki tato berwarna hitam, terkena luka bakar saat menjalani tes MRI.
No comments:
Post a Comment