Sunday, November 5, 2017

Dari yang Tersibuk hingga Miliki Fasilitas Aneh, Inilah 9 Fakta Unik dari Bandara di Seluruh Dunia

Laporan Wartawan TribunTravel.com, Rizkianingtyas Tiarasari

TRIBUNTRAVEL.COM - Bagi traveler yang sering bepergian, tentu bandara bukanlah hal yang asing lagi.

Hampir saat bepergian jarak jauh, pesawat terbang merupakan moda transportasi yang banyak dipilih.

Pasalnya, bepergian dengan pesawat terbang dapat menghemat waktu dan tenaga.

Meski bandara merupakan tempat yang lumrah ditemui, namun ternyata ada beberapa fakta unik tentang fasilitas publik ini.

Sejumlah bandara di dunia memegang rekor masing-masing sesuai dengan keunikan dan keistimewaan yang dimiliki.

Untuk itu, TribunTravel.com telah merangkum sejumlah fakta unik tentang bandara di seluruh dunia dari laman mentalfloss.com.

1. Bandara tersibuk di dunia

Jika dilihat dari jumlah penumpang per tahun, maka O'Hare Chicago International Airport memegang rekor bandara paling sibuk sedunia.

O'Hare Chicago International Airport pun juga memiliki jumlah pendaratan dan lepas landas pesawat paling banyak.

Let's block ads! (Why?)



No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...