Wednesday, March 21, 2018

Unggah Video Cara Makan Aneh, Suzy Disebut Gagal Jelek

Suzy mengunggah video lucu dirinya saat makan, begini reaksi netter.

WowKeren adn Kanal247

WowKeren.com - Penyanyi cantik dikenal karena kecantikan dan talentanya. Ia memilik paras yang menjadi pujaan semua pria maupun wanita.

Sibuk sebagai penyanyi dan aktris, Suzy selalu rajin menyapa penggemarnya melalui akun Instagram pribadinya. Termasuk selebriti papan atas, tak menjadikan Suzy selalu bersikap sempurna di depan kamera.

Idol kelahiran tahun 1994 ini mengunggah sebuah video lucu ke akun Instagram pribadinya. Kekasih menunjukkan cara makan yang aneh pada penggemarnya.

Dalam rekaman singkat itu, Suzy tampil cantik tanpa riasan dan mengenakan sebuat topi bulu. Suzy yang sedang menggigit sayuran kemudian mengunyahnya dengan kasar seperti seekor kelinci.

Video tersebut sontak membuat penggemar memenuhi kolom komentar unggahannya. Mereka mengatakan Suzy gagal terlihat jelek karena ia tetap saja cantik saat mengunyah seperti itu. Sebagian juga mengatakan bahwa orang cantik seperti Suzy bebas ingin melakukan apapun.

"Yaampun mba cantik mah bebas yak," komentar akun @rif***al**h. "Cantik paripurna walapun make up natural," puji akun @**la**ruf*.

"Gak pernah jelek ya mbaknya iriku melihatnya," tulis akun @din*****se***24. "Punya bias sableng banget," tambah akun @**am**al*a. (wk/kr)

Loading...

Berita Suzy terkait :
Bukan Sebagai Selebriti, Suzy Tuangkan Emosi Ini di Album 'Faces of Love'
Imut dengan Gaya Rambut Poni di Fansign, Suzy Tuai Pujian
Seksi Pakai Dress Semi Transparan, Cantiknya Suzy Bikin Meleleh di Pemotretan Ini
Umbar Kulit Mulus, Intip Cantiknya Suzy di Pemotretan Terbaru
Lihat berita terbaru Suzy ...

Let's block ads! (Why?)



No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...